Titik Bekam Bagi yang Sering Merasa Kedinginan



Bismillah.
Titik Bekam Bagi yang Sering Merasa Kedinginan

Merasa kedinginan

Saat sirkulasi peredarah darah dalam tubuh tidak lancar dan hanya membawa darah kotor yang banyak mengandung karbondioksida saja akan membuat tubuh tak cukup mendapatkan suplai oksigen. 

Hal tersebut akan menyebabkan bagian – bagian tubuh merasa jauh lebih dingin daripada bagian tubuh lainnya. 

Hal ini terjadi karena darah yang penuh oksigen membawa suhu panas yang kemudian disalurkan ke seluruh tubuh. 

Karenanya suhu tubuh pada orang yang normal dan sehat akan terasa lebih hangat.

0 Komentar

Post a Comment